Solusi menghadapi
business 4.0

Kunci dalam menghadapi perkembangan teknologi pada ini adalah dengan terus berkembang dan menganalisa peluang terciptanya sebuah keuntungan melalui teknologi. Tetapi tidak semua software atau aplikasi yang berada saat ini dapat menjadi solusi mutlak pada setiap permasalahan didalam setiap organisasi.

Semua diawali dengan kondisi organisasi Anda saat ini

Beberapa Client datang kepada kami dengan membawa berbagai konsep atas teknologi yang mereka ingin terapkan pada organisasi mereka tanpa mempertimbangkan dampak apa yang dapat dihasilkan dengan kesiapan SDM dan Fasilitas IT yang saat ini tersedia bagi mereka.

Saya memiliki konsep!

Jika Anda telah memiliki suatu rencana atau konsep teknologi atau software yang ingin Anda terapkan pada organisasi Anda, silahkan pilih tombol dibawah.

Learn More

Konsep apa yang saya butuhkan?

Kami dapat membantu Anda dalam hal menganalisa Teknologi seperti apa yang saat ini organisasi Anda butuhkan.

Learn More

"Analisa kebutuhan dan opportunities dalam organisasi Anda."

Goals : Memprioritaskan business value dari proses bisnis organisasi

Kami akan mewawancarai Anda bagaimana kinerja dan value bisnis Anda selama ini, bagaimana cara bekerja karyawan Anda dan permasalahan yang Anda temukan dalam organisasi Anda.

  • Feature yang dibutuhkan
  • Perancangan Infrastruktur IT
  • Prototyping
  • Interface yang nyaman
  • Kesiapan SDM yang dimiliki
KembaliTahap Selanjutnya

"Design software sesuai kenyamanan visual Anda."

Goals : Memprioritaskan kenyamanan User dalam menggunakan software

Design akan menjadi penentu bagaimana sebuah software dapat berjalan dengan baik saat digunakan oleh organisasi Anda. Design yang diambil sesuai preferences Anda akan memudahkan organisasi dalam mengoperasikan aplikasi.

  • Flowchart
  • Layouting
  • User Interface
  • User Experience
  • User Interview
KembaliTahap Selanjutnya

"Developing Software dengan test dan review tiap minggunya"

Goals : Membangun Software dengan review Anda tiap minggunya

Pantau perkembangan software Anda secara ontime lewat aplikasi yang telah kami sediakan untuk menjaga software sesuai dengan ekspetasi dan kebutuhan Anda.

  • Developing Website
  • Preparing Infrastructure
  • Quality Tester
  • Report Management
  • User Acceptance Testing
KembaliTahap Selanjutnya

"Deploy Software Anda dengan 1 tahun masa perawatan bersama kami"

Goals : Membantu User dalam menggunakan software dalam proses bisnisnya

Kami menyediakan waktu dan tempat bagi Anda yang membutuhkan training untuk organisasi Anda. Maintenance Software dan Infrastruktur juga akan kami lakukan guna memastikan software berjalan dengan sempurna dan tidak terkendala.

  • Training
  • Software Report
  • Backup Daily
  • Updating Version
  • Strategic Planning to Next Software
KembaliKonsultasi dengan kami

Konsultasikan kebutuhan Anda dengan Analis Bisnis kami

Christianto
0878-3219-2621
[email protected]